Postingan

Menampilkan postingan dari Mei 23, 2009
Soal Ujian Tengah Semester Genap Tahun Akademik 2008-2009 A. Mata Kuliah Surat Berharga Semester II Fakultas Hukum 1. Jelaskan Pengertian dan dasar hukum Surat Berharga / waarde papier /negotiable instrument . 2. Sebutkan 3 fungsi surat berharga secara yuridis 3. Secara Hukum Surat Berharga dapat mengikat para pihak. Jelaskan 1 teori kekuatan mengikat secara cauisa yuridis 4. Jelaskan pengertian Saham , keuntungan dan resiko saham serta para pihak yang terlibat dalam transaksi saham 5. Jelaskan pengertian obligasi dan reksadana 6. Sebutkan kasus-kasus yang terjadi di Indonesia kaitannya dengan surat berharga, reksadana , obligasi, di dunia investasi dan perbankan B. Mata Kuliah Administrasi Negara Semester II Fakultas Hukum 1. Jelaskan beberapa pengertian Hukum Administrasi Negara . 2. Jelaskan 3 fungsi Hukum Administrasi Negara menurut menurut Philipus M. Hadjon 3. Jelaskan Pemahaman “Tindakan Pemerintah